WELCOME

Minggu, 27 Maret 2011

ILMU KALAM


BAB I
PENDAHULUAN

          Agama Islam memang adalah agama yang sangat mudah, masuk dalam agama Islam cukup hanya mengucapkan dua kalimat shahadat saja, tanpa ada paksaan harus dengan kerelaan hati sebab agama ini berasal dari tuhan kita yang dibawa oleh nabi kita, nabi Muhammad SAW, agama Islam sangat mudah beradaftasi dengan umat karena didalam agama Islam terdapat norma-norma kehidupan sehari-hari, ada pernyataan yang menyebutkan “Islam adalah norma kehidupan yang sempurna dan dapat beradaftaasi dengan setiap bangsa dan setiap waktu. Firman Allah bersifat universal, mencakup seluruh aktivitas dari suasana kemanusiaan tanpa ada perbedaan apakah aktivitas mental atau aktivitas duniawi” (Shimogaki, 1994:17).
            Sejarah dalam agama islam memang apabila digali tidak akan habis sampai akhir masa, sebab banyak sumber-sumber yang belum semuannya terungkap, tetapi kami hanya memaparkan sedikit pengetahuan kami tentang Islam khususnya dalam menjelaskan materi pokok mata kuliah Metodologi Studi Islam di dalam lingkup STAI DARUSSALAM.
 Akidah bagi setiapmuslim merupakan salah satu aspek ajaran islam yang wajib diyakini. Dalam Al-qur’an akidah disebut dengan al-iman (percaya) yang sering digandengkan dengan al-amal (perbuatan baik) tampaknya kedua unsur ini menggambarkan suatu integritas dalam ajaran Islam.
            Dasar-dasar akidah islam telah dijelaskan nabi Muhammad saw melalui pewahyuan Al-qur’an dan kumpulan sabdanya untuk umat manusia generasi muslim awal binaan Rasullullah saw telah meyakini dan menghayati akidah ini meski belum diformulasikan sebagai suatu ilmu lantaran lantaran rumusan tersebut belum diperlukan.
            Pada periode selanjutnya, persoalan akidah secara ilmiah dirumuskan oleh sarjana muslim yang dikenal dengan dengan nama mutakallimun, hasil rumusan mutakallimun itu disebut kalam, secara harfiah disebut sabda Tuhan, ilmu kalam berarti pembahasan tentang kalam tuhan (Al-qur’an) jika kalam diartikan dengan kata manusia itu lantaran manusia sering bersilat lidah dan berdebat dengan kata-kata untuk mempertahankan pendapat masing-masing.

          
Jadi  Ilmu Kalam adalah salah satu yang banyak di bahas dalam makalah ini, dan kami rasa hanya sekelumit saja yang bisa kami paparkan, sebab kami akui ini adalah tahun pertama kami kuliah dan pertama kali kami membuat makalah,apabila ada salah atau janggal saran dan kritik itulah yang kami harapkan.
 Semoga bermanfaat bagi semua teman-teman khususnya kami yang tergabung dalam kelompok 4 mahasiswa STAI DARUSSALAM MARTAPURA, didalam makalah ini terdapat perumusan masalah sebagai berikut;
1) Pengertian daripada Ilmu Kalam oleh para ahli.
2) Model-model penelitian dari para pemikir-pemikir Islam dalam menjelaskan cabang-cabang Ilmu Kalam.
3) Aliran-aliran (golongan-golongan) yang terdapat dalam agama Islam sesudah periode Nabi Muhammad SAW. Selengkapnya....Klik










Tidak ada komentar:

Posting Komentar

Jangan Lupa Tinggalkan Koment yaaaa...!!! _^-^_